Kebugaran Karyawan

Kebugaran Karyawan

Share this Post

Siapa bilang kerja cuma duduk di depan laptop? Hari ini Puskesmas Sulang seru-seruan bareng lewat Tes Kebugaran Karyawan! 🏃‍♂️💨

Mulai dari senam, tes lari, sampai cek masa tubuh, semuanya dilakukan buat tahu sejauh mana level kebugaran kita. Ingat, badan yang fit bikin pikiran tetap jernih dan mood tetap happy seharian!

Yuk, mulai hidup sehat dari sekarang! Mana nih hasil tes kalian yang paling oke? 👇

WorkLifeBalance #HealthyEmployee #FitAtWork #SemangatSehat #KebugaranKaryawan